Logo Harian.news

BKP KMB Makassar Gelar Mudik Gratis untuk Warga Bulukumba

Editor : Redaksi II Sabtu, 22 Maret 2025 14:45
BKP KM Bulukumba mengadakan Mudik gratis bagi perantau yg ada di Kota Makassar dan sekitarnya. (Foto: BKP KM Bulukumba)
BKP KM Bulukumba mengadakan Mudik gratis bagi perantau yg ada di Kota Makassar dan sekitarnya. (Foto: BKP KM Bulukumba)

HARIAN.NEWS, MAKASSAR – Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah tahun 2025, banyak perantau dan mahasiswa berusaha pulang ke kampung halaman untuk bersilaturahmi dengan keluarga. Namun, keterbatasan biaya kerap menjadi tantangan bagi mereka yang bekerja di sektor informal atau masih berstatus mahasiswa.

Baca Juga : Dukung Kemajuan Bulukumba, Sekda Sulsel Jufri Rahman Tekankan Peran Strategis KMB

 

Baca berita lainnya Harian.news di Google News

Redaksi Harian.news menerima naskah laporan citizen (citizen report). Silahkan kirim ke email: [email protected]

Follow Social Media Kami

KomentarAnda