Logo Harian.news

Gelar Apel Pagi, Rully Tekanankan Kedispilinan Hingga Pelayanan

Editor : Redaksi Senin, 28 Oktober 2024 08:49
Gelar Apel Pagi, Rully Tekanankan Kedispilinan Hingga Pelayanan

HARIAN.NEWS, MAKASSAR – Pemerintah Kecamatan Mamajang menggelar Apel Pagi bertempat di Halaman Kantor Camat Mamajang Jalan Lanto Dg. Pasewang No. 10 (Senin, 28/10/2024).

Bertindak sebagai pembina Apel, Lurah Bonto Lebang Rully Uspa Irawan dan di ikuti seluruh ASN dan Non ASN Lingkup Kecamatan Mamajang.

Rully Uspa Irawan dalam arahan nya mengingatkan kepada seluruh Pegawai agar lebih meningkatkan kedisiplinan.

Baca Juga : Dinas Kominfo Makassar Dorong Digitalisasi Tanda Tangan Elektronik

Tak hanya itu, AparaturbSipil Negara (ASN) Kecamatan Mamajang harus memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat.

Penulis: Nursinta

Baca berita lainnya Harian.news di Google News

Redaksi Harian.news menerima naskah laporan citizen (citizen report). Silahkan kirim ke email: [email protected]

Follow Social Media Kami

KomentarAnda