HARIAN.NEWS, MAKASSAR – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulawesi Selatan (Sulsel) telah selesai melakukan tahap rekapitulasi tingkat provinsi pada Selasa (12/3/2024) di kantor KPU Sulsel.
Rapat pleno terbuka hasil rekapitulasi suara tingkat provinsi yang digelar di Hotel Claro sejak Minggu (3/3/2024) hingga Minggu (11/3/2024) yang kemudian dipindahkan ke Kantor KPU Makassar, Selasa (12/3/2024) hari ini.
Ketua KPU Sulsel, Hasbullah membaca hasil rekapitulasi suara Calon legislatif (Caleg) DPR RI Daerah Pilihan (Dapil) Sulsel yang akan berkantor di Senayan.
Baca Juga : Bawaslu Sulsel Apresiasi Kerja Keras Semua Pihak Pelaksanaan PSU Pilkada Palopo
Sebelum membacakan daftar nama caleg, dirinya menjelaskan Daerah Pemilihan (Dapil) Sulsel yang terbagi atas tiga, yakni Dapil Sulsel I, meliputi Makassar, Gowa, Takalar, Jeneponto, Bantaeng, dan Selayar.
Dapil Sulsel II yakni Maros, Pangkep, Barru, Parepare, Bulukumba, Sinjai, Bone, Soppeng, dan Wajo.
Kemudian Dapil Sulsel III meliputi Pinrang, Sidrap, Enrekang, Tana Toraja, Toraja Utara, Luwu, Palopo, Luwu Utara, dan Luwu Timur.
Baca Juga : PSU Pilkada Palopo : Farid Judas Ucapkan Selamat untuk Naili-Ome
Dari hasil rekap suara ketiga Dapil Sulsel, sebanyak 24 Caleg Sulsel akan memiliki kursi di Senayan.
Berikut daftar nama Caleg terpilih di DPR RI Dapil Sulsel.
Dapil Sulsel I
- NasDem: 279.914
Fatmawati Rusdi: 106.806 - Golkar: 250.168
Hamka B Kady: 119.558 - PKS: 230.113
Meity Rahmatia: 97.783 - Gerindra: 196.736
Azikin Zolthan: 54.667 - PAN: 154.706
Ashabul Kahfi: 92.606 - PDIP:141.936
Andi Ridwan Wittiri: 80.364 - PPP: 140.154
Amir Uskara: 94.287 - PKB: 104.010
Syamsu Rizal: 48.794
- Jumlah suara tidak sah : 139.521
- Jumlah suara sah : 1.739.373
- Total suara sah dan tidak sah sebanyak 1.8 juta atau 1.878.894.
Dapil Sulsel II
Caleg Terpilih
- Gerindra: 450.608
Andi Amar Ma’ruf Sulaiman: 187.919 - Golkar: 309.692
Nurdin Halid: 70.681 - Nasdem: 206.194
Teguh Iswara Suardi: 60.232 - PPP: 171.049
Muh Aras: 101.938 - Demokrat: 167.693
Andi Muzakkir Aqil: 50.935 - PAN: 155.296
Andi Yuliani Paris: 122.929 - Gerindra: 150.202
Andi Iwan Darmawan Aras: 161.560 - PKS: 137.088
Ismail: 63.688 - PKB: 104.780
Andi Muawiyah Ramli: 47.524
- Jumlah suara Sah : 1.832.524
- Jumlah Suara Tidak Sah: 87.721
- Total suara sah dan tidak sah: 1.920.245
Dapil Sulsel III
- NasDem: 389.947
Rusdi Masse: 161.301 - Gerindra: 313.615
Unru Baso: 88.683 - Golkar: 254.365
Muh Fauzi: 99.690 - Demokrat: 158.375
Frederik Kalalembang: 51.664 - NasDem: 129.982 (2)
Eva Stevany Rabata: 73.910 - Gerindra: 104.538 (2)
La Tinro: 73.600 - PAN: 101.430
Muslimin Bando: 78.578
- Jumlah Suara Sah: 1.509.532
- Jumlah Suara Tidak Sah: 51.656
- Total Suara Sah dan Tidak Sah: 1.561.188
Baca Juga : Naili-Ome Menang Real Count PSU Pilkada Palopo 50,63 Persen
Baca berita lainnya Harian.news di Google News
