Logo Harian.news

Usai Viral, Pegi Alias Perong Berhasil Ditangkap

Editor : Dodi Budiana Jumat, 24 Mei 2024 01:18
Karikatur Pegi alias Perong (Dodi/harian.news)
Karikatur Pegi alias Perong (Dodi/harian.news)

HARIAN.NEWS – Buron terduga pelaku pembunuhan Vina dan Rizky 8 tahun lalu, Pegi alias Perong. Ditangkap pihak kepolisian di Kota Bandung, Jawa Barat.

Dalam keterangannya, Kabid Humas Polda Jabar mengatakan bahwa Pegi alias Perong diduga sebagai otak dari kasus pembunuhan Vina dan Rizky atau Eky.

Kasus tersebut viral kembali pasca diangkat dalam film layar lebar berjudul Vina: Sebelum 7 Hari, yang disutradarai Anggy Umbara.

Baca Juga : Viral! Istri Sah Datangi Kafe, Temukan Suaminya Selingkuh dengan Guru SD di Wonosobo

Menurutnya pihak kepolisian, selama menjadi buron, Pegi alias Perong kerap berpindah tempat antara wilayah Cirebon dan Bandung.

Terduga otak pembunuhan Vina tersebut menyembunyikan identitasnya dengan mengubah namanya menjadi Robi.

Pegi alias Perong diringkus pihak kepolisian saat perjalanan pulang dari tempat ia bekerja di wilayah jalan Kopo Kota Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga : Usai Viral, Anggota DPRD Gorontalo Wahyudin Moridu Dipecat

Baca berita lainnya Harian.news di Google News

Redaksi Harian.news menerima naskah laporan citizen (citizen report). Silahkan kirim ke email: [email protected]
Penulis : Dodi Budiana

Follow Social Media Kami

KomentarAnda